Abung Semuli- Anggota Koramil 412-11/ABS Melaksanakan Pendataan Pengontrolan dan Pengecekan Kapoktan Petani Jagung, bertempat di Area Perkebunan Jagung Dusun Terusan Jaya, Desa Semuli Jaya, Kec. Abung Semuli dalam rangka Persiapan Wilayah Koramil 412-11/ABS Kec. Abung Semuli Kab. Lampung Utara pada Minggu, 17/07/2022.
Babinsa Serka Sutaji bersama Poktan yang berada di Areal Perkebunan Jagung berceritra, saat ini luas tanaman jagung disini ada sebanyak 10 Hektar.
Para Kelompok Tani disini mengunakan Bibit Jagung berjenis NK Andalan Bisi 18 yang dipakai, dengan Umur sekarang sudah mencapai 110 Hari, ada sebanyak 5 Hektar yang Sudah di Panenkan,"sebutnya,".
Dari Hasil Panen itu didapatkan 4.5 Ton Jagung. sedangkan 5 Hektar lagi saat ini sudah mencapai umur 105 hari, akan siap di panenkan dalam waktu dekat.
Pengontrolan dan Pengecekan Tanaman Jagung Gapoktan Melalui Babinsa tetap di lakukan secara berkala, setidaknya kita bisa tau dan mengetahui Pertumbuhan Bibit Jagung yang bisa kita Andalkan. Sehingga Capaian Target Panen dapat memuaskan."Tandasnya".#red.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar